Ciri Karya Sastra Baru

Ciri Karya Sastra Baru -Hai kawan semua, kalau kemarin saya sempat posting tentang Karya Sastra Melayu Klasik dan Ciri Karya Sastra Melayu Klasik, maka kali ini saya akan bahas ciri-ciri karya sastra baru. Langsung saja, ini adalah ciri-cirinya:

Ciri Karya Sastra Baru

1. Yang membuat bukanlah anonim, alias mencantumkan namanya sebagai sang penulis sastra.
2. Umumnya masyarakat sentris atau menceritakan masalah kehidupan masyarakat sekarang.
3. Bahasa yang dipakai adalah campuran bahasa Indonesia, bahasa daerah, dan sedikit bahasa asing (sering juga memakai bahasa gaul).
4. Bersifat modern, bukan tradisional.
5. Tema ceritanya rasional alias bisa diterima akal pikiran.
6. Proses perkembangannya dinamis, yaitu melalui media cetak dan audiovisual.

Nah kawan, sudah lihat perbedaan sastra melayu klasik dan sastra baru bukan? Semoga bermanfaat.
Baca juga:
Terima kasih sudah membaca artikel yang berjudul Ciri Karya Sastra Baru, semoga bermanfaat.

0 Response to "Ciri Karya Sastra Baru "

Post a Comment

Thank you for visiting the Old Ads.
Now you can give us your comments. Please leave a comment relevant to the topic of the article above, and write in the box-comments that have been available.
Thanks.